BANJARMASIN – Penambangan liar samapai sekarang belum bisa diberantas. Calon Preiden Joko Widodo menyebutkan negara dirugikan 7,2 miliar dari sektor pertambangan. “ Kerugian itu disebabkan aktivitas penambangan liar,” ujar Joko Widodo.
Berdasarkan pemanatu Dunia-Energi, aktivitas penambangan liar sampai sekarang masih terus berlangsung terutama di Kalimantan. Pulau yang dulu terkenal sebagai salah satu paru-paru dunia sudah banyak kehilangan keanekaragaman hayati. Hutannya terus menyusut.
Untuk mengefektifkan penawasan, menurut Jokowi jika dia terpilih menjadi Presiden akan menerbangkan pesawat tanpa awak di lokasi-lokasi yang yan rawan. Selain , illegal mining, juga dipakai untuk memantau illegal fishing dan illegal logging. Apakah ini isyarat bahwa selama ini pemerintah pusat tak punya data akurat soal kegiatan penambangan liar karena daerah tidak pernah melaporkan atau sudah punya , tapi kehabisan akal untuk mengatasinya.
Menarik mencernmati langkah Jokowi dalam pembenahan SDA, Sebagai wajah baru, kiprahnya di sektor ini memang belum kedengaran di publik. Berbeda denan wakilnya JK. “ Saya percaya JK, tapi Jokowi saya masih sangsi,” ujar pengamat SDA Marwan Batubara kepada Dunia Energi (IT /dunia-energi@yahoo.co.id
Jokowi : Negara Rugi 80 Rp triliun dari sektor Pertambangan
Senin, 26/05/2014 09:10:42
|
2149 Tampilan
|
Komentar Terbaru